“Dan sungguh Kami benar-benar jadikan untuk (isi neraka Jahannam) kebanyakan dari jin dan manusia” – Al-A’raf:180
”Jika manusia tidak mewakafkan hidup untuk Allah Ta’ala maka dia harus ingat bahwa untuk orang-orang seperti itu Allah Ta’ala telah menyediakan neraka jahannam. Dari ayat ini dengan jelas diketahui, sebagaimana yang dianut (dipahami) sebagian orang yang berpikiran dangkal, bahwa setiap orang pasti akan masuk ke dalam neraka adalah salah. Ya, memang tidak diragukan lagi bahwa sedikit orang yang sama sekali terpelihara (terbebas) dari hukuman neraka. Itu bukan hal yang mengherankan. Allah Ta’ala berfirman, “ Qalilum min 'ibaadiya syakuur – (sedikit dari antara hamba-Ku yang bersyukur” - As-Sabaa, 14).”
(Malfuzat, jld. II, hlm. 100-101).
(Malfuzat, jld. II, hlm. 100-101).
No comments:
Post a Comment