”Hamba yang lemah ini telah diutus hanyalah untuk menyampaikan amanat (pesan) ini kepada umat manusia, bahwa dari seluruh agama yang ada hanya agama [Islam] inilah yang benar dan yang sesuai dengan kehendak Allah Ta’ala, yaitu agama yang telah membawa Quran Karim. Dan pintu untuk masuk ke dalam daarun-najah (rumah keselamatan) adalah Laa ilaaha illallaahu muhammadur- rasulullah (Tidak ada Tuhan kecuali Allah dan Muhammad adalah Rasul Allah).” (Malfuzat, jld. II, hlm. 132)
No comments:
Post a Comment