Ahmadiyya Priangan Timur

.

Thursday 12 February 2015

DI DALAM AL-QURAN SUCI TERDAPAT SELURUH KEBENARAN

Ini adalah   suatu Kitab [yang selaras dengan] kudrat. Sebagaimana difirmankan: Fiyha  kutubun qayyimah   (di dalamnya ada perintah-perintah abadi” - Al-Bayyinah, 4), yakni, “ini adalah lembaran-lembaran yang di dalamnya terdapat seluruh kebenaran” Betapa beberkatnya Kitab ini, dimana di dalamnya terkandung segala sarana untuk mencapai  derajat yang paling tinggi.
 
Akan tetapi disayangkan, sebagaimana tertera di dalam Hadits, bahwa akan datang  suatu zaman pertengahan yang merupakan zaman kebejatan (keburukan). Yakni Rasulullah saw. bersabda, bahwa zaman beliau adalah suatu zaman yang beberkat, dan ada suatu zaman yang merupakan zaman bagi Masih dan Mahdi yang akan datang”.   

(Malfuzat, jld I, hlm. 39 / Pidato Pertama Hadhrat Masih Mau’ud a.s. pada Jalsah Salanah, 25 Desember 1897).

0 komentar:

Post a Comment